Jumat, 18 Juli 2008

e-learning mengandung pengertian yang sangat luas sehingga banyak pakar yang berpendapat pangertian e-learning merupakan suatu jenis belajar mengajar yang memungkinkan tersampaikannya bahan ajar ke siswa dengan menggunakan media internet.
adapun manfaat e-learning :
1. Menghemat waktu proses belajar-mengajar
2. mengurangi biaya perjalanan
3. menghemat biaya pendidikan secara keseluruhan (infrastruktur,peralatan, buku-buku)
4. menjangkau wilayah geografis yang lebih luas
5. melatih pembelajar lebih mandiri dalam mendapatkan ilmu pengetahuan.



2. JELASKAN BAGAIMANA CARA MERUBAH LAYOUT ?

dengan membuka menu posting baru, lalu pilih menu tata letak, dan tambah elemen baru, jika ada yang ingin dirubah klik menu edit.

Tidak ada komentar: